Diduga Mabuk Saat Menganiaya, Pierre Gruno Minta Damai dan Siap Minta Maaf ke Korban

Kamis, 13 Juli 2023 | 22:07 WIB
Diduga Mabuk Saat Menganiaya, Pierre Gruno Minta Damai dan Siap Minta Maaf ke Korban
Profil Pierre Gruno (Instagram/@grunopierre)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut cerita Wawan selaku korban, Pierre Gruno tiba-tiba datang ke mejanya karena merasa mendapat tatapan sinis dari yang bersangkutan. Pierre Gruno kemudian mendorong Wawan sampai terjatuh dan memukulinya.

Dalam laporan Wawan, Pierre Gruno dikenakan Pasal 351 KUHP atas dugaan penganiayaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI