4 Sumber Kekayaan Bella Bonita, Istri Denny Caknan yang Kini jadi Sorotan

Risna Halidi Suara.Com
Kamis, 13 Juli 2023 | 08:00 WIB
4 Sumber Kekayaan Bella Bonita, Istri Denny Caknan yang Kini jadi Sorotan
Bella Bonita (Instagram/@bellabonita_r.a)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Brand Ambassador

Profil Bella Bonita (Instagram/@bellabonita_r.a)
Bella Bonita (Instagram/@bellabonita_r.a)

Selain menerima tawaran endorsement, Bella Bonita juga digandeng menjadi brand ambassador sejumlah produk. Profil Instagram pribadinya mencantumkan akun dari brand yang diwakilinya.

Brand-brand tersebut adalah YughostVape Madiun, Dina Akupuntur & Beauty Care Madiun, dan Sheriz Bodycare.

4. Online Shop

Bella Bonita [Instagram]
Bella Bonita [Instagram]

Bella Bonita juga merintis usaha di bidang online shop yang menjual produk diet. Dua produk yang ditawarkan Bella melalui online shop miliknya adalah Ms Allenia Slim dan Annia Slim.

Online shop yang dijalankan Bella Bonita beroperasi di e-commerce terkemuka. Bella juga berjualan di TikTok dan YouTube.

Itu dia sumber kekayaan Bella Bonita, istri Denny Caknan. Bahkan sebelum dipersunting Caknan, Bella merupakan sosok wanita mandiri yang memiliki banyak usaha.

Kontributor : Chusnul Chotimah

Baca Juga: Happy Asmara Bilang Hati Hancur Selawat Meluncur saat Pengajian, Demi Ketenangan Hati setelah Ditinggal Nikah?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI