Nathalie Holscher Sempat Curhat ke Maia Estianty Soal Lepas Hijab: Aku Sudah Begini, Kenapa Tuhan Kok Begini?

Selasa, 11 Juli 2023 | 14:07 WIB
Nathalie Holscher Sempat Curhat ke Maia Estianty Soal Lepas Hijab: Aku Sudah Begini, Kenapa Tuhan Kok Begini?
Kronologi Nathalie Holscher Lepas Hijab (Instagram/@nathalieholscher)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nathalie Holscher memang bertahan pada saat itu. Namun enam bulan setelah video tersebut hadir, mantan DJ ini akhirnya mantap melepas jilbab yang dipakai kurang lebih dua tahun tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI