Adriano Qalbi kemudian membeberkan jawaban dari pertanyaan yang tidak bisa diterka oleh Coki Pardede dan Tretan Muslim. "Nyuruh sembelih anaknya sendiri, tapi enggak jadi," tutur Adriano Qalbi seraya tertawa.
Mendengar pernyataan Adriano Qalbi, Coki Pardede tertawa ngajak. Sementara Tretan Muslim mehanan tawa. Video tersebut sebenarnya sudah diunggah cukup lama. Namun entah apa alasannya, Ustaz Hilmi Firausi kembali mengunggah video tersebut di akun Instagram dan mengecamnya.