Unggahan Sonny Septian ternyata berhasil menyita perhatian para public figure yang lain, salah satunya Ivan Gunawan.
"Prestasi mah susah dapet award, musti vote," sindir Ivan Gunawan.
"Kita sudah dikondisi/fase ketika sesuatu aib sudah bukan lagi aib untuk dipertontonkan, malah bisa menjadi suatu kebanggaan, bahkan bisa menjadi nilai tawar di dunia hiburan," kata Ramzi.
"Setuju banget, kayak nggak ada hal lain yang harus dikasih penghargaan," ujar seorang netizen.