
8. Terakhir ada adu gaya Nagita Slavina dan Ayu Ting Ting saat hadir di pernikahan Kiky Saputri. Nagita Slavina tampak mengenakan gaun cantik, sedangkan Ayu Ting Ting dengan kebaya dan bawahan batik nan anggun.

Itu dia sederet potret adu gaya Nagita Slavina dan Ayu Ting Ting yang tak henti-hentinya dibanding-bandingkan. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi