"Kenapa enggak oplas lagi aja sampai begini?" kata seorang warganet.
"Yuk OP lagi biar jadi Kim chi," kata waganet meledek Lucinta Luna.
"Kak Lucinta Luna oplas lagi tapi pakai model yang slide ke-5, natural banget koreanya," seorang warganet kasih saran.
"Please jangan operasi lagi," imbuh warganet lain memohon.
"Plis sudah, kalau berlebihan takutnya kayak michael jackson," timpal lainnya.
Tambahan informasi, Lucinta Luna sudah menjalani operasi plastik berkali-kali sampai menghabiskan dana miliaran rupiah. Terakhir, Lucinta tak hanya oplas di bagian wajah tetapi operasi memotong bagian leher hingga rahim.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah