Profil Tia Septiana, Anak 2 Komedian Mandra yang Cantik dan Punya Usaha Kuliner Betawi

Ismail Suara.Com
Jum'at, 09 Juni 2023 | 19:51 WIB
Profil Tia Septiana, Anak 2 Komedian Mandra yang Cantik dan Punya Usaha Kuliner Betawi
Biodata dan Profil Tia Septiana Anak Mandra (Instagram/@tsepallegra)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cantiknya Jadi Sorotan

Biodata dan Profil Tia Septiana Anak Mandra (Instagram/@tsepallegra)
Biodata dan Profil Tia Septiana Anak Mandra (Instagram/@tsepallegra)

Selain identitasnya yang merupakan anak Mandra, Tia Septiana juga menjadi sorotan lantaran wajah cantiknya. Tak sedikit warganet yang memuji penampilan anak Mandra yang jarang terekspos tersebut.

Banyak pula yang tak percaya jika dirinya adalah anak kandung dari komedian senior Betawi yang namanya sudah terkenal di Indonesia.

Meski punya paras rupawan bak artis, nyatanya Tia Septiana tak tertarik mengikuti jejak sang ayah untuk berkarier di dunia entertainment, baik menjadi artis maupun model.

Nah, itu dia biodata dan profil Tia Septiana anak Mandra yang belakangan menjadi sorotan. Bagaimana menurutmu?

Kontributor: Nur Khasanah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI