Bolak-balik Diserang Nikita Mirzani, Lolly Berusaha Kuatkan Diri: Semangat Aku Pasti Bisa

Senin, 05 Juni 2023 | 11:36 WIB
Bolak-balik Diserang Nikita Mirzani, Lolly Berusaha Kuatkan Diri: Semangat Aku Pasti Bisa
Laura Meizani Anak Nikita Mirzani (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Publik sempat menduga hubungan mereka baik-baik saja, hingga Nikita Mirzani balas membongkar aib Lolly ke publik dengan dalih rasa sayang sebagai seorang ibu.

Lolly yang merasa tidak terima pun balik menyerang dengan mengungkap perlakuan buruk Nikita Mirzani.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI