10 Artis Rujuk Setelah Bercerai, Ada yang Harmonis Sampai Sekarang

Risna Halidi Suara.Com
Selasa, 30 Mei 2023 | 15:15 WIB
10 Artis Rujuk Setelah Bercerai, Ada yang Harmonis Sampai Sekarang
Kemesraan Charly Van Houten dan Regina. (Instagram/@regina_irawan03)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

10. Rizki DA dan Nadya Mustika

Potret mesra Rizki DA dan Nadya Mustika. (Instagram/da2_ridho)
Potret mesra Rizki DA dan Nadya Mustika. (Instagram/da2_ridho)

Rizki DA pernah menggugat Nadya Mustika saat hamil anak pertama mereka. Keduanya kembali rujuk setelah anak mereka lahir. Hanya saja tak lama setelah rujuk, pada 23 November 2021 kembali menggugat cerai.

Itu tadi deretan artis kembali rujuk setelah bercerai, meski endingnya tetap ada yang kembali memutuskan untuk berpisah.

Kontributor: Nur Khasanah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI