Kendati harus kucing-kucingan dengan pihak keamanan, Arini beserta tim tidak kapok. Mereka yang menjajakan minuman mulai dari Rp 22.000 akan kembali berjualan.
"Sekalian cari jalan jualan yang sesuai izinnya," ujar perempuan yang datang dari Manggarai, Jakarta Selatan ini.