Nikita Mirzani Siap Bangun Masjid Bila Nindy Ayunda Jadi Tersangka

Selasa, 23 Mei 2023 | 21:54 WIB
Nikita Mirzani Siap Bangun Masjid Bila Nindy Ayunda Jadi Tersangka
Nikita Mirzani ditemui di kediamannya di kawasan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Selasa (23/5/2023) malam. [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kepemilikan senjata api ilegal Dito Mahendra sendiri terungkap di tengah dugaan keterlibatannya dalam kasus TPPU eks sekretaris Mahkamah Agung, Nurhadi.

Dari hasil penggeledahan rumah Dito Mahendra pada 13 Maret 2023, KPK menemukan 15 pucuk senjata api dengan sembilan di antaranya tidak berizin atau ilegal.

Oleh penyidik Bareskrim Polri, temuan KPK di kediaman Dito Mahendra ditindaklanjuti. Sang pengusaha ditetapkan sebagai tersangka mengikuti hasil gelar perkara pada 17 April 2023 setelah berkali-kali mangkir pemeriksaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI