Dalam pertandingan final SEA Games 2023 itu memang sempat terjadi keributan antar pemain dan ofisial tim. Sepanjang pertandingan, ada beberapa insiden yang membuat pertandingan final itu menjadi dramatis.
Skuad dan ofisial Timnas Indonesia U-22 Indonesia terlibat rentetan bentrok dengan timnas Thailand di final SEA Games 2023.