5 Artis Berseteru dengan Buah Hatinya, Ada yang Khilaf Coret Nama Anak dari Kartu Keluarga

Ismail Suara.Com
Jum'at, 12 Mei 2023 | 16:37 WIB
5 Artis Berseteru dengan Buah Hatinya, Ada yang Khilaf Coret Nama Anak dari Kartu Keluarga
Nikita Mirzani di kediamannya di kawasan Petukangan, Jakarta, Selasa (2/5/2023) [Suara com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat itu Kalina Oktarani dan Azka saling berbalas komentar di media sosial hingga jadi perbincangan. Namun kini mereka sudah berbaikan. Kalina sendiri sempat menikah dengan Vicky, tapi akhirnya bercerai.

3. Ely Sugigi

Elly Sugigi bersama putrinya, Ulfi Damayanti. (Instagram)
Artis Berseteru dengan Anak (Instagram)

Perseteruan Elly Sugigi dengan anak keduanya, Ulfi sempat membuat heboh publik. Ulfi malu dan geram karena ibunya kerap bergonta ganti pasangan. Dia tak setuju saat ibunya menjalin hubungan dengan berondong.

Saking geramnya, Ulfi bahkan tak mengakui Elly Sugigi sebagai ibunya. Elly juga sempat memaki anaknya sendiri karena tak merestui hubungannya. Namun Elly tetap menyayangi anak-anaknya.

4. Anisa Bahar

Annisa Bahar dan Juwita Bahar [Suara.com/Sumarni]
Artis Berseteru dengan Anak [Suara.com/Sumarni]

Anisa Bahar sempat berseteru dengan putrinya, Juwita beberapa tahun lalu. Perseteruan mereka kabarnya dipicu oleh uang Rp800 ribu untuk kejutan ulang tahun Anisa.

Juwita Bahar dikabarkan ribut dengan pacarnya perkara uang tersebut. Anisa membeberkan bahwa putrinya kumpul kebo dengan sang kekasih. Akibatnya, nama Juwita dicoret dari Kartu Keluarga oleh Anisa.

5. Krisdayanti

Azriel Hermansyah dan Krisdayanti [Instagram/@azriel_hermansyah]
Artis Berseteru dengan Anak [Instagram/@azriel_hermansyah]

Hubungan Kris Dayanti dengan kedua anaknya, Aurel dan Azriel Hermansyah kini tampak harmonis. Siapa sangka jika mereka sempat berseteru di masa lalu.

Baca Juga: Bongkar Aib Nikita Mirzani, Laura Meizani Disebut Anak Durhaka

Kris Dayanti disebut-sebut mulai menjauh dari Aurel dan Azriel sejak memutuskan menikah dengan Raul Lemos. Anak-anak KD itu justru terlihat lebih dekat dengan ibu tirinya Ashanty. Namun kini mereka semuanya akrab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI