Tak hanya itu, Achirrudin Hasibuan juga mengajak Ken Admiral untuk berdamai dengan memberinya uang sebesar Rp 1 juta untuk berobat.
Namun, adik Dinda Safay itu tak bisa menolak karena tahu posisi Achirrudin Hasibuan seorang perwira polisi.
"Karena dia tahu pak Achirrudin polisi, mungkin takut. Akhirnya dikasih uang Rp 1 juta dikasih ke Rio buat antar Ken berobat," katanya.