Gus Miftah Blak-blakan soal Duit Wahyu Kenzo, Ngaku Nombokin hingga Rp 1,5 Miliar buat Amal

Rena Pangesti Suara.Com
Sabtu, 15 April 2023 | 09:47 WIB
Gus Miftah Blak-blakan soal Duit Wahyu Kenzo, Ngaku Nombokin hingga Rp 1,5 Miliar buat Amal
Gus Miftah ditemui di Cipete, Jakarta Selatan pada Jumat (14/4/2023) [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jadi kalau disangkakan saya menerima itu, bagian dari TPPU, kok berlebihan?" ucapnya.

Sejauh ini, Gus Miftah masih berdiskusi mengenai langkah apa yang ditempuh untuk orang-orang yang tanpa konfirmasi mengatakan dirinya menikmati uang hasil dugaan penipuan Wahyu Kenzo tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI