Aming Hijrah sampai Ubah Penampilan, Ivan Gunawan Ragu Bakal Bertahan Lama

Kamis, 13 April 2023 | 11:57 WIB
Aming Hijrah sampai Ubah Penampilan, Ivan Gunawan Ragu Bakal Bertahan Lama
Transformasi Aming. (Instagram/@amingisback)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mas Igun nggak boleh gitu. Orang berubah lebih harusnya Alhamdulillah, semoga berikutnya Igun yang dapat hidayah," komentar netizen.

"Igun Ruben plis deh orang mau berubah lebih baik, mbok yo di-support. Kalaupun mualai pegel ya gak apa-apa, itulah perjuangan," seru yang lain.

"Igun sama Ruben nih tipe-tipe temen yang toxic. Ada temen yang mau berubah, malah dijulidin," komentar lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI