Felicya Angelista kemudian mengingatkan sesama turis Indonesia di luar negeri untuk meningkatkan kewaspadaan selama menetap di negara tujuan.
"Memang kalau traveling harus hati-hati. Kan kadang kalau orang jahat lihat ada kesempatan, kitanya juga yang ceroboh," kata Felicya Angelista.