Hari Ke-2 Puasa, King Nassar Terbaring Lemah di Rumah Sakit

Ismail
Hari Ke-2 Puasa, King Nassar Terbaring Lemah di Rumah Sakit
Pedangdut Nassar. [Ismail/Suara.com]

King Nassar minta didoakan sembuh dari sakit.

"Ceuk papih aku, sing gancang cageur, supaya bisa hobah lagi," sambung Melly Goeslow.

"Sehat...sehat...sehat," tambah Ivan Gunawan.