Gombalan Maut Para Member Treasure di Konser Hari Pertama Sukses Bikin Meleleh

Sumarni Suara.Com
Minggu, 19 Maret 2023 | 10:12 WIB
Gombalan Maut Para Member Treasure di Konser Hari Pertama Sukses Bikin Meleleh
Konser Treasure hari pertama yang diadakan di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang Selatan pada Sabtu (18/3/2023). [Suara.com/Sumarni]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Teume. Mau menikah denganku?" tambah Junghwan disambut teriakan histeris.

Seperti diketahui, konser bertajuk 2023 TREASURE TOUR [HELLO] IN JAKARTA digelar selama dua hari berturut pada 18 Maret 2023 dan 19 Maret 2023.

Di hari pertama, Treasure sukses menghibur para penonton dengan menyanyikan lagu-lagu andalannya seperti Jikjin, Darari, I Love You, Hello dan masih banyak lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI