Selain keempat karakter tersebut, series satu ini juga bakal menampilkan akting para aktor dan aktria senior tanah air. Salah satunya Ikang Fauzi yang berperan sebagai Kiai Sobron.
Ada juga aktris cantik Olla Ramlan tampil berhijab saat berperan sebagai Rosidah, ibunda Anton. Nama-nama lain yang ikut meramaikan series ini adalah Teuku Ryan, Indra Birowo, Arief Didu, dan masih banyak lagi.
Kontributor: nur Khasanah