Ada cara lain menonton Everything Everywhere All at Once tanpa berlangganan, tapi khusus pengguna Apple. Kamu dapat mengakses film garapan studio A24 ini melalui layanan Apple TV atau iTunes.
Kamu bisa menyewa Everything Everywhere All at Once dengan harga Rp29 ribu. Selain itu ada opsi beli yang mengharuskanmu merogoh kocek Rp169 ribu untuk satu film. Namun perlu dicatat, kamu harus memiliki akun Apple.
Kontributor : Chusnul Chotimah