Profil Fuji, Adik Ipar Mendiang Vanessa Angel yang Berhasil Beli Rumah Miliaran Rupiah di Usia Sangat Muda

Ismail Suara.Com
Rabu, 08 Maret 2023 | 17:39 WIB
Profil Fuji, Adik Ipar Mendiang Vanessa Angel yang Berhasil Beli Rumah Miliaran Rupiah di Usia Sangat Muda
YouTuber Paling Ngetop 2022 (Instagram/@fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fuji semakin populer dan memiliki fanbase penggemar yang kuat. Akun Instagram pribadinya, @fuji_an kini diikuti lebih dari 12,3 juta. Kanal YouTube Fuji juga termasuk yang paling berpenghasilan tinggi selama tahun 2022.

Selain sebagai selebgram, Fuji juga pernah menjajal akting dengan menjadi pemeran film Bukan Cinderella. Namun aktingnya menuai hujatan dari netizen.

Kehidupan Asmara Fuji

Potret fuji utami (Instagram/@fuji_an)
profil Fuji (Instagram/@fuji_an)

Fuji merupakan mantan kekasih Thariq Halilintar. Mereka sempat menjalin hubungan selama setahun. Keduanya resmi jadian di hari ulang tahun Thariq pada 29 Januari 2022 dan putus tepat setahun kemudian.

Belakangan Fuji santer dijodoh-jodohkan dengan El Rumi. Namun belum ada tanda-tanda bahwa mereka benar-benar menjalin hubungan asmara.

Itu dia profil Fuji yang disorot karena kesuksesannya di usia muda.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI