Lagi Dijodohkan dengan Fuji, Ini 3 Mantan Pacar El Rumi yang Sempat Jadi Perhatian

Ismail Suara.Com
Selasa, 21 Februari 2023 | 18:24 WIB
Lagi Dijodohkan dengan Fuji, Ini 3 Mantan Pacar El Rumi yang Sempat Jadi Perhatian
Kolase potret Fuji dan El Rumi. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Amanda Manopo (Instagram/amandamanopo)
Mantan El Rumi  (Instagram/amandamanopo)

Pengakuan El Rumi pernah berpacaran dengan Amanda Manopo pun cukup mengejutkan. Putra kedua Ahmad Dhani dan Maia Estianty ini rupanya lebih dari sekali pacaran beda agama ya!

Nama Amanda Manopo belakangan cukup populer berkat sinetron "Ikatan Cinta". Namun ternyata El Rumi dan Amanda Manopo berpacaran jauh sebelum itu.

El Rumi mengaku berpacaran dengan Amanda Manopo saat usianya masih 15 tahun. Itu artinya, El dan Manda menjalin hubungan spesial sekitar tahun 2014.

Setelah putus dari Amanda Manopo, El Rumi langsung move on kepada Marsha Aruan. El Rumi dan Marsha Aruan diketahui jadian pada 11 Agustus 2014.

3. Dua Cewek Lain Masih Misterius

El Rumi ditemui di FX Sudirman, Jakarta Pusat pada Kamis (14/10/2022) [Suara.com/Rena Pangesti]
Mantan El Rumi [Suara.com/Rena Pangesti]

El Rumi pernah mengkonfirmasi apabila pernah berpacaran sebanyak 4 kali. Hal itu untuk menepis gosip apabila cowok 23 tahun tersebut punya 10 mantan pacar.

Kepada Brisia Jodie, El Rumi menegaskan hanya punya 4 mantan. Hubungan El Rumi dengan 3 mantannya berlangsung singkat semasa SMP, sedangkan satu lagi yang tak lain adalah Marsha Aruan terjalin sejak SMA hingga 5 tahun lamanya.

Itu dia mantan-mantan El Rumi yang sosoknya ada yang masih misterius.

Kontributor : Neressa Prahastiwi

Baca Juga: Khawatir Anak Ahmad Dhani Risih, Fuji Minta Netizen Setop Jodoh-jodohkan Dirinya dengan El Rumi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI