![Adipati Dolken membintangi film Bayi Ajaib ditemui di Duren Tiga, Jakarta Selatan pada Jumat (13/1/2023) [Suara.com/Rena Pangesti]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/01/15/81368-adipati-dolken.jpg)
Nama Adipati Dolken terkenal berkat perannya dalam sinetron Kepompong. Sukses sebagai bintang sinetron, Adipati kini lebih sering muncul dalam film layar lebar, terbaru Para Betina Pengikut Iblis.
![Prilly Latuconsina. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/02/06/74920-prilly-latuconsina.jpg)
Sinetron Ganteng-Ganteng Serigala sangat populer dan berhasil membuat nama Prilly Latuconsina dikenal luas di kalangan masyarakat. Namun Prilly kini lebih memilih eksis di film layar lebar alih-alih sinetron.

Rachel Amanda dulu populer dengan sinetron remaja seperti Candy dan Namaku Mentari. Belakangan Amanda banting setir ke film layar lebar dengan membintangi judul-judul seperti Terlalu Tampan dan Mencuri Raden Saleh.
7. Luna Maya

Sebelum tampil di banyak film seperti sekarang, Luna Maya sempat membintangi beberapa judul sinetron. Salah satu sinetron yang dibintanginya adalah Kau dan Aku bersama Ferry Irawan.
8. Mikha Tambayong

Sama seperti Adipati Dolken, Mikha Tambayong juga terkenal lewat sinetron Kepompong. Kini aktris cantik yang baru saja dipersunting Deva Mahenra tersebut langganan main film.
Baca Juga: 7 Fakta Para Betina Pengikut Iblis, Film Bergenre Horor yang Penuh dengan Adegan Slasher
9. Bunga Citra Lestari