Cek Fakta: Nikita Mirzani Dijemput Paksa Polisi Kemarin Sore, Nangis-nangis Minta Maaf

Risna Halidi | Rena Pangesti
Cek Fakta: Nikita Mirzani Dijemput Paksa Polisi Kemarin Sore, Nangis-nangis Minta Maaf
Nikita Mirzani (Instagram/@ nikitamirzanimawardi_172)

Nikita Mirzani dikabarkan dijemput paksa polisi. Bukan lagi kasus Dito Mahendra melainkan atas laporan Tengku Zanzabella.

Sebagai bukti lain, Nikita Mirzani masih aktif di Instagram sejak sore hingga hari ini. Ibu tiga anak itu memperlihatkan kebersamaan bersama istri Ruben Onsu, Sarwendah.