Prilly Latuconsina Ngakak Kenang Main Sinetron GGS, Adegan Jadi Serigala Momen Paling Absurd

Rabu, 08 Februari 2023 | 19:04 WIB
Prilly Latuconsina Ngakak Kenang Main Sinetron GGS, Adegan Jadi Serigala Momen Paling Absurd
Prilly Latuconsina [Youtube/HAS Creative]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahkan bukan menjadi serigala, Prilly Latuconsina juga seorang ratu di sinetron tersebut. "Jadi serigala, ratu serigala bahkan," ujar mantan pacar Maxime Bouttier ini.

Prilly Latuconsina yang mengenang kembali cerita itu mengaku, ini menjadi kenangan paling lucu sepanjang karier.

"Pengalaman paling kocak sepanjang karier," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI