Bukan Cuma Patricia Gouw, Duit Anya Dwinov Rp 5,3 Miliar Raib di Kasus Penipuan Indosurya

Rena Pangesti Suara.Com
Sabtu, 04 Februari 2023 | 11:50 WIB
Bukan Cuma Patricia Gouw, Duit Anya Dwinov Rp 5,3 Miliar Raib di Kasus Penipuan Indosurya
Anya Dwinov [Suara.com/Yuliani]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anya Dwinov sebenarnya ingin melanjutkan. Namun karena pihak Indosurya mengatakan banyak nasabah yang menarik uang, ia akhirnya ikut.

Sayangnya setelah komunikasi itu, uangnya tersebut tidak masuk ke rekening Anya Dwinov hingga saat ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI