Mengenal Tugas Casting Director, Sosok Penting dalam Proses Penggarapan Sebuah Film

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 30 Januari 2023 | 02:55 WIB
Mengenal Tugas Casting Director, Sosok Penting dalam Proses Penggarapan Sebuah Film
Donis Pratama (kedua dari kiri) bersama para pemeran series Progresnya Berapa Persen? yang dibintangi Omar Daniel, Michelle Ziudith, Victor Agustino dan lainnya. [dokumentasi pribadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bagi Donis Pratama, setiap orang mempunyai peluang dan kesempatan untuk menjadi casting director. Bagi Donis sendiri, pekerjaan ini sangat mengasyikkan, karena bisa mengenal banyak aktor-aktor berbakat, baik yang senior maupun baru.

"Semoga lebih meluas lagi pekerjaan saya sebagai castdir, semoga suatu saat bisa meng-handle proyek film Hollywood dan Korea," kata Donis berharap.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI