![Wajah Cimoy Montok dianggap sefrekuensi dengan Reza Arap. [Google]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/01/27/81055-cimoy-montok.jpg)
Masih dalam unggahan tersebut, ada beberapa foto lainnya Cimoy Montok. Memang dari kulit bisa terlihat kontras antara dulu dan sekarang.
"Mukanya satu frekuensi sama Arap," kata @til*****.
3. Tampil dengan bibir ke depan
![Cimoy Montok [Twitter]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/01/27/46647-cimoy-montok.jpg)
Jika pada foto sebelumnya Cimoy Montok minim make up, maka beda dengan penampilan kali ini.
Cimoy Montok hadir dengan eyeliner serta lipstik. Dalam posenya, Cimoy Montok yang mengenakan bandana, bergaya dengan memajukan bibir.
4. Dibilang mirip Brisia Jodie
![Cimoy Montok disebut mirip Brisia Jodie. [Twitter]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/01/27/12222-cimoy-montok.jpg)
Bukan cuma Reza Arap, foto Cimoy Montok lain juga dibilang mirip Brisia Jodie. Kali ini, dara 17 tahun tersebut tak lagi mengenakan jilbab.