
7. Kim Do Gi memang digambarkan sebagai mantan prajurit pasukan khusus yang punya intuisi tajam, cara berpikir cepat, dan jago menyamar untuk mendekati targetnya. Meski dia tidak menunjukkan belas kasihan kepada penjahat, dia memiliki rasa empati yang kuat untuk yang lemah.

Itu dia beberapa potret Lee Je Hoon di Taxi Driver Season 2 yang ganteng maksimal. Kamu kesengsem nggak lihat potretnya? Makanya jangan lupa nonton dramanya mulai 17 Februari 2023 mendatang di SBS atau kamu juga bisa menyaksikannya di Viu. Catat tanggal rilisnya dan jangan sampai lupa nonton!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar