Wulan Guritno Ungkap Alasan 'Open BO', Biar Gak Gitu-Gitu Saja

Rabu, 25 Januari 2023 | 17:37 WIB
Wulan Guritno Ungkap Alasan 'Open BO', Biar Gak Gitu-Gitu Saja
Wulan Guritno di kawasan Thamrin, Jakarta, Rabu (25/1/2023) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nama Wulan Guritno jadi sorotan usai sosoknya muncul dalam poster promosi serial Open BO. Penampilan ibu Shalom Razade yang kelewat seksi langsung membuat warganet geger.

Serial Open BO sendiri akan mulai tayang di Vidio pada 12 Februari 2023.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI