
8. Usai menghabiskan makanan yang mereka bawa sekaligus menikmati pemandangan di area komplek, keduanya pun pulang dengan kembali menaiki motor.

Nah, itulah sederet momen Sisca Kohl pertama kali naik sepeda motor dengan Jess No Limit sambil nostalgia masa-masa SMA.
Kontributir: Nur Khasanah