Bahkan, Ivan Gunawan dikabarkan juga sempat menolak duduk bersebelahan dengan Ayu Ting Ting pada suatu acara dangdut.
"Di acara yang ada Ayu Ting Ting juga, acara dangddut MNC atau mana itu lo nggak mau duduk sebelahan sama Ayu Ting Ting," tandas Nikita Mirzani.