Paspor Hilang dan Sempat Jadi Gembel di Taiwan, Ini 9 Foto Perjuangan Verrell Bramasta Kembali ke Indonesia demi Ibunya

Ismail Suara.Com
Rabu, 11 Januari 2023 | 14:58 WIB
Paspor Hilang dan Sempat Jadi Gembel di Taiwan, Ini 9 Foto Perjuangan Verrell Bramasta Kembali ke Indonesia demi Ibunya
Verrell Bramasta (Instagram/@bramastavrl)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

5. Setelah mengunjungi beberapa VIP lounge yang semuanya sudah tutup, Verrell menuju tempat yang biasa digunakan orang-orang untuk beristirahat.

 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

6. Kakak Athalla Naufal itu akhirnya menemukan tempat yang cukup nyaman untuk tidur. Ada beberapa orang yang senasib dengannya.

 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

7. Tempat tidur Verrell benar-benar seadanya, yakni kursi foodcourt yang memang banyak yang kosong pada malam hari.

 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

8. Aktor kelahiran 11 September 1996 itu kemudian mencoba tidur setelah mengganti baju dengan yang lebih nyaman.

 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

9. Begitu pagi, Verrell Bramasta langsung menuju VIP lounge sambil menunggu penerbangan ke Indonesia.

 Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)
Potret Perjuangan Verrell Bramasta Pulang ke Indonesia (tiktok/@bramastavrrrell)

Demikian perjuangan Verrell Bramasta pulang ke Indonesia demi mendampingi Venna Melinda yang diduga mengalami KDRT dari Ferry Irawan.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI