Kecewa Ferry Irawan Tak Kunjung Ditahan, Venna Melinda Minta Bantuan Hukum ke Hotman Paris

Selasa, 10 Januari 2023 | 10:46 WIB
Kecewa Ferry Irawan Tak Kunjung Ditahan, Venna Melinda Minta Bantuan Hukum ke Hotman Paris
Hotman Paris di Paskal Hypersquere Bandung, Minggu (16/10/2022). [Ayobandung.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Alhamdulillah, terima kasih ya bang.. Mohon doanya selalu dari semuanya," komentar Venna Melinda dalam unggahan Hotman Paris.

Diketahui, kasus dugaan KDRT ini terjadi di sebuah hotel di Kota Kediri, Jawa Timur, pada Minggu (8/1/2023) pagi. Setelah dilaporkan ke Polres Kediri Kota, lalu dilimpahkan ke Polda Jawa Timur pada Senin (9/1/2023).

Sebelum terjadi penganiayaan, sempat terjadi cekcok antara Ferry Irawan dan Venna Melinda yang katanya dipicu oleh kesalahpahaman.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI