4. Airport Fashion

Nggak cuma saat olahraga, Olla Ramlan juga kerap memadu padankan celana legging dengan gaya busananya saat bepergian. Seperti potretnya saat akan melakukan penerbangan seperti ini misalnya. Padukan celana legging dengan hoodie dan long outer, bikin penampilannya makin kece, nih.
5. Outfit Hangout

Pamerkan kaki jenjang, Olla Ramlan juga beberapa kali terlihat mengenakan celana legging. Kali ini ia memadukannya dengan jaket denim dan heels senada, boleh nih jadi inspirasi OOTD.
6. Asik Main Aerialhoop

Mulai dari Golf, Yoga, hingga Aerialhoop adalah olahraga yang kerap dilakukan oleh Olla Ramlan. Nggak heran jika bentuk tubuh ibu tiga anak ini masih tetap ramping meski di usia kepala empat.
7. Olahraga Bareng Teman

Dalam potret terbarunya di Instagram, presenter satu ini tampak menghabiskan waktu olahraga bareng rekan sesama artis.
Potret ini jugalah yang membuatnya dikritik netizen lantaran celana legging yang dikenakannya. Sepertinya legging memang selalu jadi outfit andalannya saat olehraga, ya.
Baca Juga: Olla Ramlan Dikritik Pakai Celana Super Ketat, Kaki Terlalu Kurus Bikin Ngeri
Kontributor: Nur Khasanah