5 Alasan Istri Indra Bekti Open Donasi Terungkap, Tagihan RS Capai Miliaran Rupiah

SumarniYuliani Suara.Com
Senin, 02 Januari 2023 | 10:27 WIB
5 Alasan Istri Indra Bekti Open Donasi Terungkap, Tagihan RS Capai Miliaran Rupiah
Potret Indra Bekti dan Aldila Jelita (Instagram/@dhila_bekti)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Kondisi keuangan Indra Bekti tak bagus

"Kondisi keuangan para artis nggak semua bagus, apalagi sejak pandemi susah dapat kerjaan. Tagihan banyak. Kerjaan-kerjaan dari tv honornya kecil dan lama bayar," imbuhnya.

4. Sedikit pekerjaan

"Nggak semua artis banyak dapat event off air," jelas akun tersebut," tambahnya lagi.

5. Tagihan mencapai miliaran rupiah

"Tagihan di RS Abdi Waluyo udah M nilainya. Mau pindah ke RS yang bisa BPJS takut kenapa-kenapa dalam kondisi bekti masih di ICU," katanya.

Unggahan tersebut menuai berbagai respons warganet. Ada yang mendukung, namun ada juga yang tetap nyinyir.

"Dem, salah pilih asuransi," komentar @lak***.

"Menurut saya keputusan Aldila open donasi untuk Indra bekti SANGAT BRILLIANT! Saya tahu orang mengharapkan dia bersembunyi dibalik status artis, lalu pontang panting cari utangan dibelakang. Bagi saya orang-orang itu PELIT!! Kalau nggak mau bantu, mininal DIAM," balas @ich***.

Baca Juga: Video Perjuangan Denada Jual Aset Demi Anak Viral Lagi Usai Istri Indra Bekti Dikritik Gegara Open Donasi

"Nggak, dia pengen sembuh tapi pengen tetep punya rumah dan mobil banyak. Rakyat jelata mana bisa. Empati boleh, logika musti jalan lah," timpal@ren***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI