Aldilla Jelita Ternyata Sudah Siapkan Pesta Ulang Tahun, Batal Digelar Karena Indra Bekti Alami Pecah Pembuluh Darah

Kamis, 29 Desember 2022 | 08:10 WIB
Aldilla Jelita Ternyata Sudah Siapkan Pesta Ulang Tahun, Batal Digelar Karena Indra Bekti Alami Pecah Pembuluh Darah
Presenter Indra Bekti dengan Istrinya, Aldilla Jelita usai menggelar konferensi pers di Rumah Sakit Mayapada, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Kamis (27/8). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Komo Ricky pun memohon doa dari semua orang untuk kesembuhan iparnya tersebut. Ia berharap Indra Bekti segera pulih dan kembali berkumpul bersama keluarganya.

"Jadi, mohon doanya aja mudah-mudahan kak Bekti bisa cepat pulih, cepat balik seperti semula, cepat kerja lagi dan kembali sama keluarga," sambungnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI