Hal itu juga yang membuat keluarga Indra Bekti ikut kaget saat tahu sang presenter pingsan di tempat kerja.
"Kak Bekti itu orangnya nggak pernah ngeluh sama badan. Setahu gue fine-fine saja, makanya kami kaget," ujar Ricky Komo.
Keluarga Indra Bekti bahkan sudah berencana merayakan ulang tahun sang artis yang ke-45 hari ini.
"Kami tadinya pengin bikin acara, tapi ternyata malah ke rumah sakit," ucap Ricky Komo.