"Prinsip hidup gue adalah wajib menciptakan kebahagiaan untuk mereka sebelum mereka bisa menciptakan kebahagiaan untuk diri mereka sendiri," ucap Ayu Dewi.
Sebelumnya, Ayu Dewi tahun ini juga ramai diberitakan setelah Denise Chariesta mengaku menjadi selingkuhan suami artis berinisial RD. RD disebut-sebut netizen sebagai Regi Datau, suami Ayu Dewi.