Bikin Jomblo Iri, Ini Jawaban Kocak Gibran Rakabuming Saat Ditanya Pegang Argentina atau Prancis di Final Piala Dunia

Minggu, 18 Desember 2022 | 22:50 WIB
Bikin Jomblo Iri, Ini Jawaban Kocak Gibran Rakabuming Saat Ditanya Pegang Argentina atau Prancis di Final Piala Dunia
Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda. (Instagram/rama_jee)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selama ini, kedua putra Presiden Joko Widodo memang dikenal sebagai sosok yang nyeleneh dan santai dalam membalas cuitan warganet, terutama Kaesang Pangarep yang dinilai slengean.

Jadi, ini bukanlah pertama kalinya cuitan Gibran Rakabuming ditanggapi dengan hal-hal konyol oleh warganet. Bahkan, warganet tidak sungkan untuk berbagi meme dengan Wali Kota Solo tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI