Bahkan, Abidzar Al Ghifari sempat merasa kesulitan untuk eksplore diri sendiri karena apapun yang menempel di tubuhnya selalu disorot.
"Emang berat, karena aku sendiri jadi enggak bisa explore diri sendiri, jadi susah, aku pakai celana pendek aja diomelin," pungkasnya.