Tapi setelah tahu pelaku seorang mahasiswa, Feby urung melakukannya. Dia memberi kesempatan pada pelaku untuk berubah.
"Pelakunya masih kuliah. Saya juga kaget, ternyata masih muda," ujar dia.
Feby pun berpesan, khususnya pada para perempuan agar selalu waspada berada di tempat umum.
"Ini pelajaran buat kita semua ya, karena ini peringatan buat cewek-cewek," katanya.