Seperti diketahui, Yessy sempat hadir di podcast Uya Kuya. Di situ, dia mengaku pernah hamil anak Ryan Dono tapi keguguran.
Kisah Yessy dan Ryan Dono gagal menikah menjadi perbincangan hangat netizen.
Ryan Dono menyebut hal itu terjadi setelah calon istrinya meminta mahar sertifikat rumah H-3 acara nikah digelar.