7 Potret Prewedding Terbaru Kaesang-Erina, Memukau Pakai Baju Adat Papua

Risna Halidi Suara.Com
Senin, 05 Desember 2022 | 12:49 WIB
7 Potret Prewedding Terbaru Kaesang-Erina, Memukau Pakai Baju Adat Papua
Potret Prewedding Terbaru Kaesang-Erina. (Instagram/kaesangp)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kamu seluruh hati dan rumahku dalam wujud manusia. Semoga selalu bersama dan dicukupkan bersama-sama. Ata ama wamimi," tulis Kaesang sebagai keterangan fotonya dengan Erina Gudono. Sweet banget, bukan?

Prewedding terbaru Kaesang-Erina lagi-lagi jadi sorotan karena menampilkan potret keduanya yang sangat memukau dengan busana Papua.

Kaesang Pangarep dan Erina Gudono sendiri akan melangsungkan pernikahan pada 10 Desember besok. Dari semua konsep prewedding Kaesang dan Erina adat mana yang paling memukau menurutmu?

Kontributor : Safitri Yulikhah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI