
8. Karena tinggal di Los Angeles, Amerika, Caly jadi punya pengalaman bermain salju. Wajah Caly begitu bahagia saat menunjukkan boneka salju yang dibuatnya bareng sang ibunda.

9. Caly tampak begitu dekat dengan Camilla sang kakak. Tinggi badan mereka ternyata cukup jauh ketika foto bersama ya!

10. Kehidupan Caly juga dilingkupi kebahagiaan dengan kehadiran keluarga utuh. Caly kini punya seorang papa bule, juga dua saudara perempuan yang sama-sama cantik.

Itu dia potret terbaru Caly anak Rahma Azhari yang jarang tersorot karena tinggal di luar Indonesia. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi