Ayu Ting Ting Serahkan Semua Gaji ke Ibunya, Netizen Tak Heran Umi Kalsum Jadi Toko Emas Berjalan

Sumarni Suara.Com
Senin, 28 November 2022 | 07:48 WIB
Ayu Ting Ting Serahkan Semua Gaji ke Ibunya, Netizen Tak Heran Umi Kalsum Jadi Toko Emas Berjalan
Ayu Ting Ting, Umi Kalsum dan Bilqis Khumairah Razak berpose di depan Universal Studio Singapura. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nggak pernah aneh-aneh dan nggak neko-neko, padahal sudah punya nama besar. Masya Allah," tulis salah satu netizen.

"The power of IBU. Mau sebanyak apa yang nggak suka bu Ayu. Tetep aja dia mentereng dan baik-baik aja kariernya," timpal lainnya.

"Kalau gue pribadi percaya duit Ayu yang pegang ibunya semua, karna ibu Umi Kalsum kalau pake emas kaya toko berjalan, semua dipake dari yang 5gram - 1 kilo," imbuh lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI