Unggahan ini ternyata sukses membuat warganet terbahak dengan tingkal Aul yang kocak. Mereka juga memuji suara Stacey Ryan yang merdu walau diiringi keyboard mainan.
"Stacey yang mainin jadi bagus, beda kalo lu yang mainin Ul (emoji tertawa)," canda akun @nyimria***.
"Habis ini dia lelang keyboad pianonya (emoji tertawa)," imbuh akun @cutie***.
"Ini emang suaranya udah cakep, jadi mau dibarengin gimana juga cakep (emoji menangis)," sambung akun @anem***.