10 Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau Berumur Tiga Hari, Bawa Seorang Ahli dari Afrika

Ismail Suara.Com
Rabu, 23 November 2022 | 20:10 WIB
10 Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau Berumur Tiga Hari, Bawa Seorang Ahli dari Afrika
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)

7. Pada momen Alshad Ahmad rawat bayi harimau tersebut, sang ibu juga turut mencoba menggendong. Anak Jinora itupun tampak begitu nyaman berada di pangkuan ibu Alshad.

Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)

8. Usai memberi susu, Alshad pun mulai merangsang bayi macan itu agar kencing dan buang air besar. Langkah tersebut juga merupakan salah satu instruksi yang diberikan oleh Expert yang kala itu berada di sebelahnya.

Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)

9. Alshad pun sempat minta dinilai oleh sang ahli asal Afrika tentang caranya merawat. Dari 1-100, ia mendapatkan skor 95 dan girang karenanya. Dirinya juga mengungkapkan bahwa merawat bayi macan tak semudah kelihatannya.

Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)
Momen Alshad Ahmad Rawat Bayi Harimau(YouTube/Alshad Ahmad)

Jika salah perawatan, anak harimau akan kesulitan bertahan hidup. Tidak heran jika Alshad rela mendatangkan experts untuk mengurus anak Jinora.

Nah, itulah sederet momen Alshad Ahmad rawat bayi harimau yang dibagikan lewat kanal YouTubenya. Bagaimana menurutmu?

Kontributor: Nur Khasanah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI